Banjir di kab. Grobogan
Banjir pada 1 Januari 2020. Hujan deras dengan durasi lama menyebabkan banjir di beberapa lokasi di Kab. Grobogan antara lain :
- Kel. Purwodadi Kec. Purwodadi
- Desa Jono Kec. Tawangharjo
Dampak :
- Hujan deras menyebabkan sungai Lusi meluap.
- Luapan sungai menggenangi 7 rumah warga saat ini masih tergenang.
- Banjir menggenangi jalan penghubung dusun dan persawahan. Saat ini masih tergenang.
BPBD Kab. Grobogan melakukan assessmen dan pendataan di wilayah terdampak banjir luapan sungai Lusi.